Resep Tempura Sayur Kriuk
BAHAN
- - 8 bh jamur tiram
- - 1 ikat daun bayam
- - 1 bh wortel, potong-potong
- - 1 bh terong, potong-potong
- - 2 bks Sajiku® Tepung Bumbu (80g)
- - 8 sdm air es
- - Minyak goreng secukupnya
- Bahan saus :
- - 1 buah Cabai merah, cincang halus
- - 1 sdm Saus sambal
- - 1 sdm Saus tomat
- - 2 sdt gula pasir
- - 50 ml air
CARA MASAK
1. Saus : masukkan air, saus sambal, saus tomat, cabai merah, & gula pasir. Aduk rata, sisihkan.
2. Adonan basah : larutkan 2 sdm Sajiku® Tepung Bumbu dengan 8 sdm air es. Adonan kering : Tuang sisa Sajiku® Tepung Bumbu ke wadah lainnya.
3. Balut sayuran ke adonan basah, kemudian gulingkan ke adonan kering hingga rata.
4. Langsung goreng sayuran dengan minyak panas, masak hingga matang dan berwarna kuning keemasan, angkat. Sajikan tempura dengan saus.
2. Adonan basah : larutkan 2 sdm Sajiku® Tepung Bumbu dengan 8 sdm air es. Adonan kering : Tuang sisa Sajiku® Tepung Bumbu ke wadah lainnya.
3. Balut sayuran ke adonan basah, kemudian gulingkan ke adonan kering hingga rata.
4. Langsung goreng sayuran dengan minyak panas, masak hingga matang dan berwarna kuning keemasan, angkat. Sajikan tempura dengan saus.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori sayur /
Tempura Sayur Kriuk
dengan judul Tempura Sayur Kriuk. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://resep-dapurumami.blogspot.com/2014/09/tempura-sayur-kriuk.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Friday, September 12, 2014
Belum ada komentar untuk "Tempura Sayur Kriuk"
Post a Comment